Author Archive
-
4 Hal yang Perlu Dilakukan untuk Mengoptimasi Kampanye AdWords Kita
Siapa pun perlu mengoptimasi kampanye AdWords apabila sedang menjalankannya. Kampanye AdWords yang teroptimasi akan lebih menjamin keberhasilan iklan kita untuk membawa ROI yang positif. Setidaknya ada 4 hal yang bisa Kita lakukan untuk membuat kampanye AdWords kita menjadi teroptimasi. Berikut ini adalah keempat hal tersebut: #1 Susunlah Kampanye Berdasarkan TopikPada AdWords, relevansi adalah harga mati. Kita perlu menjaga agar susunan ...
-
Daftar Istilah Umum Google AdWords
Istilah-istilah baru akan anda temukan pada Google Adwords jika anda adalah pengguna baru. Memahami istilah tersebut akan sangat membantu kesuksesan anda dalam beriklan di Google. Berikut ini adalah daftar istilah umum yang ada pada Google Adwords. Keyword Keyword adalah kata kunci pemicu untuk memunculkan iklan anda. Contohnya, jika anda melayani servis mobil ke rumah-rumah, maka anda bisa menggunakan keyword “Servis Mobil Panggilan”. Dengan demikian ketika calon pelanggan mengetikan “Servis Mobil Panggilan” pada Google Search, maka iklan anda muncul ...
-
Berhasilkan Iklan AdWords Saya?
Berhasilkan promosi adWords saya? Apakah indikator keberhasilan dari beriklan di AdWords? Haruskah saya kembali berinvestasi dengan AdWords? Pertanyaan-pertanyaan tersebut tentu bisa saja muncul di benak para pemasang iklan di Google AdWords. Di sini idKeyword akan membahas cara sederhana untuk mengetahui apakah promosi iklan anda di AdWords berhasil. APAKAH GOAL PROMOSI TERPENUHI? Pertama yang harus dilakukan adalah melihat kembali goal atau tujuan anda dalam berpromosi AdWords. Biasanya tujuan promosi di AdWords antara lain adalah: Meningkatkan Sales secara online ...
-
Pentingnya Menentukan Target Pasar Sebelum Promosi Online
Target pasar adalah bagian penting yang harus tertulis jelas ketika membuat strategi pemasaran. Target pasar yang terdefinisi dengan baik mempengaruhi sukses tidaknya kegiatan pemasaran Anda, termasuk juga ketika melakukan promosi online. Sayangnya masih banyak pemilik bisnis kecil yang tidak mempedulikannya. Bahkan ada juga yang masih bingung siapa target pasar produk mereka. Alasannya sederhana, karena mereka belum mengetahui pentingnya menentukan target pasar. Dan kali ini saya akan membahas 3 alasan kenapa menentukan target pasar sebelum melakukan ...
-
Cara Memulai Bisnis Dengan 4 Langkah Praktis
Bagaimana sih cara memulai bisnis itu? Pertanyaan tersebut mungkin sudah sering berada dibenak kita yang ingin mencoba untuk menjalankan usaha. Tulisan ini akan memberitahu Anda cara memulai bisnis dengan langkah-langkah yang bisa langsung dipraktekkan. Dan inilah 4 langkah untuk memulai bisnis baru: Cari Produk atau Jasa yang Dijual Langkah pertama yang perlu dilakukan untuk memulai bisnis adalah mencari produk atau jasa yang bisa kita jual. Kita tidak perlu membuat produk sendiri loh, punya orang lain juga tidak ...
-
Bisnis Tips Agar Iklan Kita Selalu Berada di Posisi Atas Google
Tahukah Anda? Berada di posisi atas Google akan lebih mudah didapatkan jika kita menggunakan AdWords daripada SEO. Ada lebih dari 200 faktor penentu peringkat hasil pencarian pada SEO, sedangkan pada AdWords hanya 2 saja. Saya telah membahasnya secara khusus bagaimana Google menentukan peringkat iklan sebelumnya. Dan sekarang saya akan memberikan tips agar iklan AdWords Anda selalu berada di posisi atas Google. Fokus pada Relevansi Tips pertama adalah memastikan kata kunci, iklan, dan landing page yang kita gunakan ...
-
Cara Praktis Menentukan Target Pasar untuk Bisnis UKM
Pada artikel sebelumnya saya sudah membahas pentingnya menentukan target pasar. Sekarang yang akan kita bahas adalah bagaimana cara menentukan target pasar tersebut. Saya hanya akan membahas cara-cara yang sederhana. Tujuannya adalah agar mudah diterapkan pada bisnis UKM. Hal terpenting yang perlu dilakukan saat menentukan target pasar adalah membuat segmentasi pasar. Dalam pengertian sederhana, segmentasi pasar dapat diartikan sebagai pengelompokkan tertentu pelanggan potensial Anda berdasarkan kemiripan tertentu. Cara praktis menentukan target pasar adalah dengan memilih segmentasi pasar ...
-
4 Langkah Mengoptimalkan Twitter untuk Bisnis UKM
Twitter merupakan salah satu social media yang paling populer di Indonesia. Saat ini, pengguna twitter di Indonesia menduduki peringkat ketiga Dunia. Fakta tersebut membuktikan bahwa bukan tidak mungkin bisnis, termasuk UKM, bisa menjangkau pelanggannya melalui twitter. Bila dikelola dengan optimal, twitter bisa menjadi alat penunjang bisnis yang ampuh tak terkecuali untuk UKM. Setidaknya ada 4 langkah yang bisa mengoptimalkan twitter untuk bisnis UKM. Tentukan Tujuan Utama Akun Twitter Kita Akun twitter ada banyak jenis apabila dikaitkan dengan ...
-
Mau Membuat Marketing Plan? Perhatikan 4 Poin Berikut
Membuat marketing plan adalah hal yang penting untuk dilakukan agar tujuan pemasaran bisnis kita tercapai. Ada banyak tulisan di internet yang mengajarkan bagaimana cara membuat marketing plan. Mulai dari yang sederhana untuk UKM, hingga yang kompleks untuk perusahaan. Bila Anda sedang membuat marketing ...
-
Produk Paling Laris di Indonesia yang Dijual Online
Pernahkah Anda bertanya, Produk apa yang paling laku untuk dijual secara online di internet untuk market di Indonesia? Mengetahui jawaban tersebut tentu akan sangat membantu kita, terutama yang baru ingin memulai bisnis. Pada 2 April lalu saya menghadiri acara Google Think Performance 2014. Pada kesempatan tersebut, Head of Country Google Indonesia, Rudy Ramawy, sharing tentang Online Shopper di Indonesia. Salah satu ...
-
Profil Pengguna Internet di Indonesia Tahun 2015
Pada tanggal 14 April 2015 yang lalu, Pusat Kajian Komunikasi (PUSKAKOM) UI melakukan rilis pers tentang hasil survey profil pengguna internet di Indonesia. Hingga tulisan ini ditulis, hasil survey hasil kerja sama PUSKAKOM dengan APJII tersebut merupakan sumber informasi tentang data pengguna internet di Indonesia terbaru saat ini. Anda bisa mendownload hasil survey tersebut di website PUSKAKOM UI. idKeyword telah melihat hasil survey tersebut dan mendapatkan informasi menarik di dalamnya. Dan ini lah beberapa hal menarik tentang pengguna ...
-
Mudahnya Belajar AdWords Secara Online di Virtual Academy
Belajar AdWords secara online bisa jadi adalah hal yang dinantikan oleh banyak orang, terutama pemilik bisnis dan pelaku internet marketing. Bila Sobat Digital adalah salah satunya, maka ada kabar baik untuk itu. Belajar Google AdWords secara online kini bisa Kita ikuti di Virtumy. Yuk kita lihat reviewnya sekarang. Virtual Academy atau Virtumy adalah tempat dimana Kita bisa mengambil kursus secara online. Cara mengikuti kursusnya pun mudah. Mirip seperti saat Kita belanja di Toko Online populer. Bedanya produk yang ...
-
Cara Mencari Koordinat di Google Maps
Mendapatkan koordinat suatu lokasi bisa kita lakukan dengan bantuan Google Maps. Bahkan mungkin saja itu merupakan cara yang paling mudah. Titik koordinat memang bermanfaat terutama jika kita ingin menunjukkan suatu lokasi tertentu pada peta. Bila Anda membutuhkannya, ini lah cara mencari koordinat di Google Maps. Buka website Google Maps (http://www.google.co.id/maps). Cari lokasi yang ingin diketahui koordinatnya. Klik kanan pada lokasi tersebut dan Pilih What’s Here? (atau Ada Apa di Sini?) Koordinat lokasi tersebut akan muncul di kiri ...
-
Strategi Pemasaran Produk Baru dengan Display Advertising
Strategi pemasaran produk baru seringkali menjadi pertanyaan besar bagi para marketer atau mereka yang baru memulai bisnis. Berbeda dengan memasarkan produk yang telah dikenal baik oleh masyarakat, memasarkan produk baru harus diiringi dengan edukasi pasar. Bagaimana cara mengkomunikasikan keunikan produk adalah faktor penting yang harus tercatat pada strategi pemasaran kita. Salah satu cara mengkomunikasikan produk baru adalah dengan Display Advertising menggunakan Google Display Network. Google Display Network itu sendiri merupakan bagian dari Google AdWords. Jika ...
-
Jenis Advertising
Bauran pemasaran telah menjadi konsep kunci untuk iklan. Bauran pemasaran disarankan oleh Jeremy McCarthy, profesor di Harvard Business School, pada 1960-an. Bauran pemasaran terdiri dari empat elemen dasar yang disebut Produk empat P adalah P pertama (Product) mewakili produk yang sebenarnya. Harga (Price) merupakan proses penentuan nilai suatu produk. Tempatkan (Place) merupakan variabel untuk mendapatkan produk ke konsumen seperti saluran distribusi, cakupan pasar dan organisasi gerakan. P terakhir singkatan Promosi (Promotion) yang merupakan proses mencapai ...
-
Apa itu Advertising?
Advertising = Advertere (Mengalihkan suatu pandangan) Reklame = Diulang atau lagi, berteriak dan berseru, seruan yang diulang-ulang (re=diulang/lagi, clame = berteriak/berseru) Iklan (Arabic) = Pengumuman Advertising adalah memberikan informasi tentang priduk jasa tertentu sehingga konsumen daoat menjatuhkan pilihan yang relevan Iklan : - Penyampaian suatu gagasan product atau jasa - Ditujukan kepada Khalayak sasaran - Melalui Media Massa - Mengaharapkan hasil keuntungan tertentu - Ada sponsor yang jelas. Jenis-jenis Iklan : Iklan Komersial : Mendukung kampanye pemasaran suatu product atau jasa, yang dikomunikasikan melalui media-media konvesional ...
-
Peluang Usaha: Bisnis Percetakan dan Desain dengan Modal NOL
Memulai bisnis desain dan percetakan tidak sesulit yang diduga oleh banyak orang. Bisnis ini lebih bersifat jasa daripada produksi, kecuali Anda memulainya dengan membeli mesin cetak sendiri. Modal awal yang dibutuhkan untuk menjadi pengusaha desain dan percetakan adalah relasi, ketekunan dan keseriusan, management waktu, dan pelayanan pelanggan. Anda dapat memulai bisnis ini dengan modal uang Nol, cukup memanfaatkan asset yang Anda miliki, seperti sepeda motor, komputer dan handphone. Langkah-langkah yang dibutuhkan untuk memulai usaha ini adalah: 1.Mencari supplier ...
-
Desain Grafis dan Periklanan
Pertama, desain grafis jangan disamakan dengan seseorangyang ahli mendesain dengan komputer grafis (komputerhanyalah salah satu alat yang kini banyak dimanfatkandesainer grafis. Seandainya seluruh komputer di dunia ini crash ,profesi desain grafis tetap eksis. Desainer grafis dapatmendesain dengan tangannya, dengan jangka, dengan kamera,dengan gunting, lem dan cutter dllsbgnya).Kedua, dalam sejarah Desain Grafis, Istilah dan profesi desaingrafis telah hadir sebelum komputer ada di dunia ini. Istilah : Graphic Design di cetuskan oleh WA Dwiggins sekitar tahun1920. Dwiggins sendiri adalah seorang desainer buku.Almarhum Philip ...
-
Design grafis, apa itu?
Karya Seni identik dengan suatu yang unik. Oleh karenanya seorang seniman dalam melahirkan karyanya selalu mencari bentuk, bentuk baru. Untuk itu diperlukan sesuatu yang unik. Ini berarti sesuatu yang belum pernah atau mungkin jarang dipakai oleh seniman lain pada karya-karya sebelumnya. Definisi Desain Grafis? Desain grafis adalah salah satu bentuk seni lukis (gambar) terapan yang memberikan kebebasan kepada sang desainer (perancang) untuk memilih, menciptakan, atau mengatur elemen rupa seperti ilustrasi, foto, tulisan, dan garis di ...
-
Kreativitas Dan Inovasi Di Dunia Advertising Menjadi Kekuatan Utama
Dunia periklanan dan advertising terus berkembang seiring dengan perkembangan jaman yang memasuki abad 21 ini bagaikan berlari, kemajuan teknologi disegala bidang termasuk bidang grafis dan percetakan meroket dan nyaris tak terkejar oleh banyak usahawan UKM hingga berakibat sebagian dari mereka terpaksa menutup usahanya. Lahirnya era digital ini memang sedikit banyak tetap mempengaruhi dan menjadikan sebagian bisnis hanya dapat dimiliki oleh mereka yang berkantong tebal dengan membeli mesin-mesin ploter canggih yang dapat menggantikan peran manusia dengan kecepatan ...
